Rawon.
Hello mom, selamat datang. Pada artikel kali ini kita memiliki Resep Rawon. Resep kali ini memiliki 21 Bahan utama, dan 2 cara memasaknya. Yuk langsung kita praktekkan membuat Rawon.
Resep Rawon
- 250 gr daging sapi.
- 4 buah kluwak (pilih jangan yg pahit lalu rendam di air panas).
- 2 btg sereh (geprek).
- 3 lbr daun salam.
- 5 lbr dauj jeruk.
- Bumbu halus :.
- 6 siung bamer.
- 3 siung baput.
- 9 buah cabe rawit merah (optional).
- 3 btr kemiri (sangrai).
- 1 sdt ketumbar (sangrai).
- Secukupnya kunyit.
- 1 ruas jari lengkuas.
- Secukupnya jahe.
- Secukupnya air.
- Secukupnya garam & kaldu jamur.
- Bahan pelengkap :.
- Secukupnya toge pendek.
- Secukupnya daun bawang (iris).
- Secukupnya sambal terasi & telur asin.
- Secukupnya kerupuk udang/emping.
Cara Memasak Rawon
- Cuci bersih daging beri perasan jeruk nipis diamkan sesaat. Rebus daging sampai mendidih lalu buang air rebusannya. Rebus daging kembali sampai empuk, air rebusannya dibuat kuah rawon.
- Goreng hingga layu cabe baput bamer, blender halus semua bumbu halus lalu tumis hingga harum cemplung juga daun jeruk daun salam & sereh. Masukan bumbu halus yg sudah ditumis kerebusan daging, masak sampai daging empuk & bumbu meresap ke daging. Last, beri perasan jeruk nipis & tabur sebagian daun bawang.
Posting Komentar
Posting Komentar