Mie tek tek ala anak kosan.
Hello mom,, selamat datang di situs resep masakan ini. Pada artikel kali ini kita memiliki Resep Mie tek tek ala anak kosan. Resep kali ini memiliki 14 Bahan utama, dan 5 cara memasaknya. Yuk langsung kita praktekkan membuat Mie tek tek ala anak kosan.
Resep Mie tek tek ala anak kosan
- Bahan utama.
- Mie instan.
- Air.
- Bumbu halus.
- 3 siung bawang merah, (klw bawangnya besar cukup 2 siung aja).
- 2 siung bawang putih.
- 2 buah cabai (bisa ditambah jika suka pedas).
- 1 butir kemiri.
- Bahan pelengkap.
- Bumbu mie instan.
- Kecap.
- Telur.
- Sayuran (sawi atau kol).
- Bawang bombay.
Mie tek-tek ini dapat anda coba buat di rumah anda masing-masing dengan bahan-bahan yang tidak terlalu sulit di cari, bahkan jika anda kreatif beberapa. Resep Indomie Mie Tek Tek - Resep Mie Tek Tek Mudah & Enak Resep cara membuat mie goreng enak dan pedas ala pedagang kaki lima. Hidup sebagai anak kosan tak sama seperti hidup di rumah bersama orangtua.
Instruksi Memasak Mie tek tek ala anak kosan
- Haluskan bawang merah, bawang putih, cabai dan kemiri (jgn diberi garam).
- Siapkan wajan dan beri sedikit minyak, kemudian tumis bumbu halus tadi.
- Lalu tambahkan 2 gelas air, masukan bumbu mie instan, kemudian aduk hingga bumbu merata.
- Masukan sawi atau kol yg sudah di potong2 dan bawang bombay serta telur aduk2 agar telurnya hancur terorak-arik..
- Masukan mie instan, cek rasa jika sudah pas tunggu hingga mienya matang, kemudian sajikan selagi hangat 😊.
Posting Komentar
Posting Komentar