Petis kangkung.
Hello mommy, selamat datang. Pada artikel kali ini kita memiliki Resep Petis kangkung. Resep kali ini memiliki 6 Bahan utama, dan 3 cara memasaknya. Yuk langsung kita praktekkan membuat Petis kangkung.
Resep Petis kangkung
- 1 ikat kangkung.
- 3 bj Cabe rawit merah.
- 2 bj bawang putih.
- Gula jawa, garam.
- 1 bungkus petis hitam.
- 1 bj jeruk sambal.
Langkah - Langkah Petis kangkung
- Petik kangkung lalu cuci bersih. Siapkan air dlm panci rebus hingga mendidih masukkan kangkung aduk masak hingga empuk.tiriskan.
- Uleg cabe dan garam hingga halus kemudian masukkan bawang putih uleg lagi. Tambahkan gula jw kemudian masukkan petis dan jeruk sambal. Ksh sedikit air biar gk terlalu kental.
- Campurkan kangkung dengan sambal petisnya. Tmbhkan timun jika suka..
Posting Komentar
Posting Komentar