Cara Membuat Cibay Terenak

Cibay.

Cibay Hello bunda, selamat datang. Pada artikel kali ini kita memiliki Resep Cibay. Resep kali ini memiliki 15 Bahan utama, dan 6 cara memasaknya. Yuk langsung kita praktekkan membuat Cibay.

Resep Cibay

  1. Bahan :.
  2. 1 potong Daging Ayam, cincang.
  3. Kulit Lumpia.
  4. Adonan Aci :.
  5. 5 sdm munjung Tepung Tapioka.
  6. 10 buah Cabai Rawit / sesuai selera, Ulek.
  7. 1 bungkus Masako, sisakan sedikit / sesuai selera.
  8. 2 batang Seledri.
  9. 2 batang Daun Bawang.
  10. 480 ml Air.
  11. Adonan Perekat:.
  12. 5 sdm Tepung Terigu.
  13. Secukupnya Air.
  14. Taburan:.
  15. Cabai bubuk (sesuai selera).

Resep Membuat Cibay Aci Ngambay Jajanan Khas Bandung. Resep Cibay Aci Ngegebay Pedasss Ala Tetehh. Never miss another show from cibay. Cibay Sosis Pedas Jajanan Anak Sekolah.

Cara Memasak Cibay

  1. Campurkan semua bahan aci kedalam wadah. Kemudian aduk hingga rata (adonan aci cair encer)..
  2. Kemudian buat bahan perekat di mangkok kecil dengan mencampurkan 5 sdm tepung terigu + air..
  3. Siapkan wajan, nyalakan kompor dengan api sedang cenderung kecil. Kemudian masukan adonan aci tadi ke dalam wajan tanpa di beri minyak..
  4. Aduk aduk hingga adonan aci berubah menjadi kental dan berubah warna. Setelah itu matikan kompor..
  5. Siapkan kulit lumpia, kemudian isi dengan adonan aci dan tambah kan ayam cincang (saya pakai ayam cincang yang sudah matang) lalu lipat dan olesi ujung sisi kulit lumpia dengan adonan perekat supaya menempel setiap ujungnya. Lakukan sampai adonan aci habis..
  6. Kemudian goreng cibay hingga krispy. Angkat dan tiriskan. Beri taburan bubuk cabai, dan cibay pun siap di nikmati!!🤗.

Cara Membuat Cemilan Cibay Aci Ngambay Resep Cemilan Enak.

Related Posts

There is no other posts in this category.

Posting Komentar