Soto Medan.
Hello mommy, selamat datang. Pada artikel kali ini kita memiliki Resep Soto Medan. Resep kali ini memiliki 26 Bahan utama, dan 3 cara memasaknya. Yuk langsung kita praktekkan membuat Soto Medan.
Resep Soto Medan
- 4 fillet dada ayam rebus dan suwir2.
- 3 bh sayap ayam (supaya ada kaldunya).
- 2 ruas jahe geprek.
- 3 ruas lengkuas geprek.
- 1 batang sere.
- 2 lembar daun pandan simpulkan.
- 4 lembar daun salam.
- 1500 ml air.
- Secukupnya minyak u menumis.
- Bumbu halus.
- 15 siung bawang merah.
- 8 siung bawang putih.
- 5 butir kemiri.
- 2 ruas kunyit.
- 2 sdt ketumbar.
- 1 sdm ebi.
- 2 sdm tauco asin/medan.
- 1/2 sdt terasi.
- 1 bgks santan instant 200 ml (campur dgn air kurleb 800ml).
- Pelengkap.
- Perkedel kentang.
- Daun bawang.
- Daun seledri.
- Sambal.
- Emping.
- Jeruk purut/nipis.
Langkah - Langkah Soto Medan
- Blender semua bumbu halus kemudia tumis hingga harum lalu masukan jahe, lengkuas, sere, daun salam dan daun pandan masak hingga minyaknya keluar (Sambil nunggu bumbu halus mateng boleh sambil rebus ayam ya biar cepat).
- Masukan bumbu yg sudah matang ke dalam rebusan kaldu, masak hingga matang dan bumbu benar2 wangi lalu masukan santan masak kembali hingga air menyusut sambil koreksi rasa ya bundaaaa.
- Soto Medan siap di hidangkan bersama perkedel dkk (lihat resep).
Posting Komentar
Posting Komentar